IndoNewz.com – Memotong bawang merah adalah hal yang
menyebalkan bagi sebagian orang. Bagaimana tidak, kita bisa dibuat mengeluarkan
air mata saat memotong bawang. Hal ini disebabkan sulfur yang terkandung dalam
bawang merah. Saat dipotong, bawang melepaskan senyawa sulfur ini ke udara.
Begitu kontak dengan air mata, senyawa ini menghasilkan asam sulfur, yang
menyebabkan iritasi. Kemudian, mata menghasilkan air mata untuk menyingkirkan
benda yang mengganggunya itu.
Berikut tips memotong bawang tanpa mengeluarkan air mata.
Source : youtube.com
Tag : tips memotong bawang merah tanpa menangis, cara mudah memotong bawang merah tanpa menangis, trik memotong bawang merah tanpa menangis, tips memotong bawang merah tanpa mengeluarkan air mata
0 komentar:
Posting Komentar